Kasus Obesitas Seperti Fajri Bisa Picu Gangguan Jantung, Paru-paru dan Luka di Kulit

Hati hati dengan obesitas. Jangan biarkan anggota keluarga kita mengalami kelebihan berat badan berlebih karena dalam jangka panjang bisa memicu komplikasi penyakit. Direktur Utama Rumah Sakit Umum Pusat Nasional (RSUPN) Dr. Cipto Mangunkusumo (RSCM), dr. Lies Dina Liastuti, Sp.JP(K)., MARS, mengingatkan kasus obesitas seperti dialami Muhammad Fajri (26), pemuda warga Tangerang yang kini dirawat di…

Read More